Cara Mengubah Satuan eV (elektronVolt) ke nm (nanometer)
Mengubah satuan eV berguna untuk beberapa aplikasi opto-elektronik.
Misalnya saja begini. Berapa panjang gelombang cahaya untuk sebuah foton dengan energi sebesar 3.2eV ?
Maka cara cepat untuk menghitung panjang gelombangnya.
(1) E = hf
(2) c = λf
E = hc/λ --> λ = hc/E (dimana hc/e = 1240*10^-9 V*m = 1240 V*nm)
λ (nm) = 1240/E(eV)
λ = 1240/3.2 = 387.5nm
Mudah-mudahan bermanfaat.
0 komentar:
Post a Comment